Senin, 21 Mei 2012

penampilan YODA saat menyanyikan lagu WHEN I SEE YOU SEMILE

FRUSTASI MUSIK  When I See You Smile yang dilantunkan Yoda dianggap penampilan terbaik kontestan dengan aliran rocker oleh juri Ahmad Dhani.
 
Juri Anang Hermansyah dan Yoda pun di minta oleh daniel (HOST) untuk menyanyikan lagu milik Bad English dengan iringan piano dari Ahmad Dhani. Dan Penampilan ketiganya mendapat banyak sambutan meriah dari para penonton.
 
Penampilan Yoda pun menjadi trending topics dunia di jejaring sosial twitter seperti diungkap host Daniel Mananta.
 
Meski begitu, Yoda sempat dikritik oleh juri tamu Dimas Djayadiningrat dan Anang soal lirik lagunya yang sempat terlupa oleh Yoda.

0 Komentar:

Posting Komentar

Berlangganan Posting Komentar [Atom]

<< Beranda